Bati Tuud Koramil 0811/13 Tambakboyo Bersama Anggota Sigap Membuat Tanggul Darurat Warga Pesisir Pantai

    Bati Tuud Koramil 0811/13 Tambakboyo Bersama Anggota Sigap Membuat Tanggul Darurat Warga Pesisir Pantai

    TUBAN, – Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Peltu Achmad Cholik membantu warga binaan melaksanakan karya bakti pembuatan tanggul darurat akibat abrasi air laut di pesisir pantai Desa Pabeyan, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban. Kamis, (19/12/2024).

    Batuud Koramil 0811/13 Tambakboyo mengatakan bahwa kegiatan seperti ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI kepada masyarakat secara langsung dalam rangka meringankan beban masyarakat dan menjadi pelopor dalam mengatasi kesulitan rakyat di sekelilingnya.

    “Kegiatan ini dilaksanakan secara gotong royong bersama warga”, Ujar Batuud Koramil Tambakboyo.

    Di tempat yang sama, Bpk. Sayeh Kepala Desa Pabeyan mengucapkan terima kasih serta memberi apresiasi kepada TNI atas langkah cepat yang diambil untuk membantu warga membuat tanggul darurat.

    “Kegiatan karya bhakti ini diharapkan dapat meningkatkan tali silaturahmi dan budaya gotong-royong antara TNI dengan masyarakat binaannya”, Pungkas Kepala Desa Pabeyan. (A.Cholik)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Pemeliharaan Pangkalan Agar Aman Dan Nyaman,...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Gelar Pasukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Gelar Sosialisasi dan Pembagian Sembako di Sekitar Perairan Batam
    Sambut Hari Raya Natal 2024 Sekaligus Merayakan HUT Ke-28 Kodim, Dandim 1710/Mimika Berikan Bingkisan Kepada Masyarakat
    Jajaran Kodam XIV/Hsn di Wilayah Sulsel Berikan Bantuan kepada Korban Banjir
    Kapusjianstralitbang TNI Raih Gelar Doktor dengan Predikat Cumlaude dari Universitas Indonesia
    Kodim 1710/Mimika Gelar Nobar Kegiatan Pemberian Penghargaan Kasad untuk Kampung Pancasila 2024
    Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Natal Dan Tahun Baru 2025 Di Mapolres Tuban
    Bati Tuud Koramil 0811/13 Tambakboyo Bersama Anggota Sigap Membuat Tanggul Darurat Warga Pesisir Pantai
    Sambang Warga Binaan, Babinsa Manjung Koramil 0811/19 Motong Tuban Jalin Erat Komunikasi Dengan Warga Binaan
    Babinsa Koramil 0811/08 Widang Dampingi Petani Gunakan Mesin Pompa Air
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros
    Peringati HUT Ke-53 KORPRI Tahun 2024, ASN Kodim 0811/Tuban Gelar Acara Syukuran Tumpeng
    Dukung Pemerintah Melalui Program Swasembada Pangan, Forkopimka Koramil 0811/09 Jatirogo Tuban Tanam Padi Varietas Unggul
    Angin Kencang Robohkan Pohon Jati, Babinsa Koramil 0811/09 Jatirogo Bersama Warga Lancarkan Jalan Poros Desa Sugihan Lumpuh Sementara
    Gerak Cepat Babinsa Tuban Koramil 0811/06 Plumpang Bersama Instansi Lain Dan Masyarakat Perbaiki Tanggul Jebol
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Manunggal Dengan Rakyat, Babinsa Tuban Koramil 0811/14 Kerek Gotong Royong Membuat Pelebaran Jalan Poros
    Kodim 0811/Tuban Gelar Sosialisasi Layanan Asabri Bagi Anggota Yang Memasuki Purna Tugas
    Pejabat Pemerintahan Gelar Rakor Demi Sukseskan Kunjungan Presiden Di Wilayah Kodim 0811 Tuban
    Tim BPS Tuban Bersama Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Ajak Masyarakat  Dukung Sensus Pertanian 2023
    Jaga Kelestarian Alam, Babinsa Waleran Koramil 0811/20 Grabagan Tuban Galakkan Penghijauan Di Sumber Mata Air Payak

    Ikuti Kami